Jelajahi ‘Enchanted Park’ di Mall Alam Sutera: Wahana Mandi Bola dan Vending Machine Gulali

INFO PUBLIK 24

- Redaksi

Rabu, 4 September 2024 - 10:00 WIB

507 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Image

TANGERANG, 4 September 2024 – Apa jadinya apabila ada taman di dalam pusat perbelanjaan? Mengisi waktu luang di akhir pekan, kunjungilah “Enchanted Park” yakni serangkaian acara di bulan September yang dibuat oleh Mall Alam Sutera (MAS). MAS menyulap area atrium ini menjadi segar dan penuh petualangan untuk keluarga, berlangsung mulai dari 30 Agustus hingga 29 September 2024. 

Image

Terdapat beragam  rangkaian aktivitas yang dapat kamu jelajahi disini, seperti area mandi bola untuk anak, bermain dengan kucing, dan all you can take ikan koi. “Seru banget, keponakkan super excited nih main mandi bola di Enchanted Park. Minggu depan pasti datang lagi.” ucap Irena, salah satu pengunjung MAS di hari Minggu, 1 September 2024. Pengunjung juga nampak menikmati vending machine yang menjual cotton candy atau gulali yang dibuat oleh robot serta berfoto di area dekorasi “Enchanted Park”.

Image

Selain beragam aktivitas, “Enchanted Park” juga akan dipenuhi dengan acara menarik seperti lomba mewarnai pada tanggal 7 September 2024 dan juga penampilan mahasiswa universitas Binus serta sekolah lainnya hingga 29 September 2024. Universitas Binus sendiri akan membuka area kelas baru di Mall Alam Sutera pada bulan September 2024 ini. Hingga akhir tahun, MAS akan memiliki banyak  tenant yang akan buka seperti wahana rock climbing, restoran ramen dan sushi, dan lainnya yang bisa dikunjungi oleh keluarga dan anak muda.

Press Release ini juga tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Halo Robotics Tingkatkan Akurasi dan Efisiensi Inspeksi dengan Drone NDT
E-Commerce Expo 2024: Sinergi Antar Pengambil Keputusan Lintas Industri untuk Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi Digital Indonesia
Telkom Dorong Potensi Industri Kreatif Bali Maju ke Kancah Global Melalui Seminar dan Game Playtest Program Indigo Game
Solusi Drone DJI untuk Meningkatkan Keamanan Kawasan Industri Terpadu
Kolaborasi Budaya Jepang-Indonesia Dalam Persiapan Menuju World Expo 2025 Osaka
BOEMI Botanicals Mempersembahkan Produk Alami Warisan Indonesia di Pameran Internasional Beauty Istanbul Exhibition 2024
TEI ke-39 Siap Digelar, Kemendag: Peluang Perluas Jejaring Bisnis dan Ekspor ke Pasar Global
Bingung Pilih Internet Rumah? Ini Dia Rekomendasi Terbaik Tahun Ini!

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 15:53 WIB

Halo Robotics Tingkatkan Akurasi dan Efisiensi Inspeksi dengan Drone NDT

Jumat, 20 September 2024 - 14:57 WIB

E-Commerce Expo 2024: Sinergi Antar Pengambil Keputusan Lintas Industri untuk Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi Digital Indonesia

Jumat, 20 September 2024 - 14:47 WIB

Telkom Dorong Potensi Industri Kreatif Bali Maju ke Kancah Global Melalui Seminar dan Game Playtest Program Indigo Game

Jumat, 20 September 2024 - 14:11 WIB

Solusi Drone DJI untuk Meningkatkan Keamanan Kawasan Industri Terpadu

Jumat, 20 September 2024 - 12:41 WIB

Kolaborasi Budaya Jepang-Indonesia Dalam Persiapan Menuju World Expo 2025 Osaka

Jumat, 20 September 2024 - 12:00 WIB

TEI ke-39 Siap Digelar, Kemendag: Peluang Perluas Jejaring Bisnis dan Ekspor ke Pasar Global

Jumat, 20 September 2024 - 11:58 WIB

Bingung Pilih Internet Rumah? Ini Dia Rekomendasi Terbaik Tahun Ini!

Jumat, 20 September 2024 - 11:34 WIB

Startup Binaan Indigo Raih Penghargaan di Ajang Asia Smart App Awards 2024

Berita Terbaru